Resep Kue Nastar keju Spesial – Kue nastar memang salah satu kue paling laris saat ini karena rasanya memang sangat gurih, renyah dan juga nikmat. Sehingga kue nastar dirumah tidak pernah tahan lama ketika sudah dihidangkan. Bagi yang tidak ingin beli kue nastar yang sudah jadi maka kita dapat membuatnya sendiri dirumah dengan rasa yang tentunya tidak kalah dengan yang beredar dipasaran. Makan kue nastar buatan sendiri pasti lebih puas dan nikmat bareng keluarga disaat satai dirumah.
Kue nastar juga masuk kedalam daftar resep kue kering yang disukai banyak orang, paling cocok untuk hidangan lebaran serta hari-hari spesial maupun hari libur dan santai. Bahan untuk membuat kue nastar yang enak juga tergolong sangat mudah didapatkan serta proses pembuatan yang tidak begitu rumit meski bagi pemula yang baru belaja membuat kue. Dibawah ini kita akan belajar membuat kue nastar dengan resep racikan spesial dengan rasa yang nikmat ketika telah jadi nanti.
Siapa tahu hasil kue nastar yang kita buat nanti rasanya disuaki oleh banyak orang dan layak untu dijual, maka kita juga dapat menjadikannya sebagai bisnis yang bisa mendatangkan banyak keuntungan, apalagi menjelang lebaran pastinya akancepat laris dan laku diborong orang. Dari sekian banyak varian kue nastar maka kita kali ini akan mencoba membuat kue nastar keju spesial dengan rasa keju yang nikmat dan gurih.
Bahan Kue Nastar Spesial
Bahan Selai Nanas Kue Nastar
Cara Membuat Kue Nastar Keju Spesial Empuk dan Renyah
Dengan mencoba aneka resep kue yang enak maka kita dapat memanfatkan keterampilan kuta untuk suatu usaha yang menguntungkan. Semoga ulasan tentang cara membuat kue nastar ini bermanfaat untuk para pembaca semuanya.
Baca juga yang satu ini : Cara Membuat Ayam Pop Asli Padang Spesial Paling Enak.
Kue nastar juga masuk kedalam daftar resep kue kering yang disukai banyak orang, paling cocok untuk hidangan lebaran serta hari-hari spesial maupun hari libur dan santai. Bahan untuk membuat kue nastar yang enak juga tergolong sangat mudah didapatkan serta proses pembuatan yang tidak begitu rumit meski bagi pemula yang baru belaja membuat kue. Dibawah ini kita akan belajar membuat kue nastar dengan resep racikan spesial dengan rasa yang nikmat ketika telah jadi nanti.
Cara membuat kue nastar keju spesial paling renyah dan nikmat |
Resep Dan Cara Membuat Kue Nastar Keju Spesial Paling Renyah Dan Nikmat
Siapa tahu hasil kue nastar yang kita buat nanti rasanya disuaki oleh banyak orang dan layak untu dijual, maka kita juga dapat menjadikannya sebagai bisnis yang bisa mendatangkan banyak keuntungan, apalagi menjelang lebaran pastinya akancepat laris dan laku diborong orang. Dari sekian banyak varian kue nastar maka kita kali ini akan mencoba membuat kue nastar keju spesial dengan rasa keju yang nikmat dan gurih.
Bahan Kue Nastar Spesial
- 150 gram margarin yang bagus
- 30 gram tepung maizena
- 175 gram tepung terigu
- kuning telur untuk bahan pengoles
- keju cheddar, 25 gram
- 1/4 sendok teh garam
- 3 butir telur, diambil kuningnya
- “keju edam” 150 gram, diparut
Bahan Selai Nanas Kue Nastar
- Nanas segar 1 buah, bersihkan lalu diparut
- Cengkeh 5 butir
- kayu manis 3 batang
- 125 gram gula pasir
Cara Membuat Kue Nastar Keju Spesial Empuk dan Renyah
- Masak buah nanas yang telah diparut hingga empuk dan mengering.
- Kemudian kita kocok telur dengan menambahkan margarin hingga berkembang.
- Lalu kita ayak dulu tepung terigu dan juga tepung maizena, maukkan kedalam campuran margarin lalu aduk hingga merata.
- Tambahkan keju edam, beserta garam lalu aduk lagi hingga rata dan adonan dapat dibentuk.
- Ambil sendok makan adonan yang telah siap, kemudian isi tengahnya dengan selai nanas lalu dibentuk bulatan.
- Letakkan adonna yang telah dibentuktadi pada sebuah loyang yang sebelumnya telah diolesi dengan margarin.
- Oleskan kuning telur pada tipa permukaan atas adonan yang telah dibenuk dan diletakkan diatas loyang.
- Lanjutkan menaburi adonan yang siap dengan keju cheddar parutan.
- Terakhir kita panggang adonan tadi dengan suhu sekitar 160 derajat celcius selama sekitar 15 menit. Lalu angkat dan didinginkan.
- Kue nastar spesial sudah jadi dan siap disajikan atau dipasarkan.
Dengan mencoba aneka resep kue yang enak maka kita dapat memanfatkan keterampilan kuta untuk suatu usaha yang menguntungkan. Semoga ulasan tentang cara membuat kue nastar ini bermanfaat untuk para pembaca semuanya.
Baca juga yang satu ini : Cara Membuat Ayam Pop Asli Padang Spesial Paling Enak.
Komentar
Posting Komentar